RESEP DAN CARA MEMBUAT KUE PISANG MOLEN ( BOLEN ) KEJU KARTIKA SARI KHAS BANDUNG
Pisang molen adalah suatu hidangan ringan berbahan baku pisang yang dilapisi lembar-lembar adonan dan kemudian digoreng. Molen ( bolen ) keju merupakan variasi dalam pengolahan dari pisang goreng lainnya yang cara pembuatan kue molen pisang keju dicampur dengan adonan tepung dan keju .
Resep molen kartikasari atau kue molen pisang keju adalah ciri khas oleh-oleh kuliner kue dari bandung lebih spesifikasi lagi ala kartika sari bandung.
Berikut adalah resep dan cara membuat kue pisang molen ( bolen ) keju kartikasari khas bandung
Bahan-bahan untuk kulit pisang molen bolen keju / molen kartikasari :
500 gram tepung terigu
1 butir telur
20 gram margarin
10 gram garam
15 gram gula pasir
200 ml air dingin
Isi :
4 buah pisang, kukus matang, potong-potong 10 cm
50 gr keju ceddar, potong sesuai ukuran pisang
Olesan :
2 kuning telur, kocok
cara membuat kue pisang molen ( bolen ) bandung:
1. Campurkan tepung terigu, telur, margarin, garam, gula, menjadi satu, aduk rata. Tuang air dingin sedikit demi sedikit sambil diuleni hingga kalis. Diamkan 15 menit di dalam lemari es.
2. Giling adonan bentuk persegi berukuran 10 x 10 cm dengan ketebalan 0,5 cm. Tata potongan Pisang dan Keju. Lipat Rapi dengan lipatan di bagian bawah.
3. Siapkan loyang 12x24x4cm, olesi margarin. Kemudian susun adonan yang sudah dibentuk dan diisi ke dalam loyang.
4. Oleskan kuning telur ke adonan, lalu masukkan loyang ke dalam oven hingga matang.
Baca juga Resep Kue Lainnya
kue kering keju kastengel : resep cara membuat kue kastengel keju renyah dan empuk
resep dan cara membuat kerupuk kulit dorokdok gurih khas garut
resep dan cara membuat kerupuk kulit dorokdok gurih khas garut
resep dan cara membuat es goyobod enak dan segar
resep dan cara membuat kue sagu keju renyah dan lembut
resep dan cara membuat manisan pepaya kering enak
resep dan cara membuat memasak kue risoles kroket isi sayuran enak
resep cara membuat gorengan bakwan bala-bala renyah enak
resep cara membuat brownies kukus amanda original enak dan lezat
resep dan cara membuat manisan pepaya kering enak
resep dan cara membuat memasak kue risoles kroket isi sayuran enak
resep cara membuat gorengan bakwan bala-bala renyah enak
resep cara membuat brownies kukus amanda original enak dan lezat
resep dan cara membuat kacang bawang spesial renyah dan gurih
resep cara membuat kue bolu kukus ketan hitam enak dan legit
resep cara membuat puding agar-agar semangka yang enak dan lezat
resep cara membuat kue bolu kukus ketan hitam enak dan legit
resep cara membuat puding agar-agar semangka yang enak dan lezat